Hujan Deras Yang Melanda Ragunan
[Kamis, 21 Februari 2019] Taman Margasatwa Ragunan dilanda hujan deras yang membuat pengunjung tak dapat berkeliling untuk melihat2 hewan yang terdapat di Ragunan.
Menurut seorang pengunjung, cuaca pada pagi hari sangat cerah namun sedikit mendung tapi tidak membuatnya khawatir untuk berkunjung ke Ragunan
"Tadi pagi sih cerah, tapi agak mendung cuman ya rasanya gabakal hujan sederas ini siangnya" ujar Ipul, salah satu pengunjung kebun binatang yang terletak di cikini ini.
Tentu saja, kondisi ini tidak berlangsung lama namun mengurangi antusias pengunjung yang telah lama menunggu hujan berhenti, beberapa pengunjung yang telah lelah duluan memutuskan untuk pulang dibanding melanjutkan mengelilingi kebun binatang.
Penulis : Ariel Rahma
Comments
Post a Comment